Yamato Grace Techno Google Sematkan Fitur Baru Nearby Share di Ponsel Android, Sudah Nongol di Ponsel Samsung

Google Sematkan Fitur Baru Nearby Share di Ponsel Android, Sudah Nongol di Ponsel Samsung

| | 0 Comments | 9:24 am

Raksasa teknologi Google baru saja merilis fitur berbagifilemirip dengan Airdrop besutan Apple. Fitur besutan Google ini bertajuk Nearby Sharing dan telah tersedia untuk HP Samsung dan Pixel. Meski sudahmemiliki fitur berbagifilemirip Airdrop yang ada di ponsel iPhone,Android masih jadi sistem operasi utama yang berjalan di HP Samsung.Tak heran, Google merilis fitur Nearby Sharing untuk HP Samsung danPixel. MengutipEngadget, fiturNearby Sharememungkinkan pengguna untuk berbagifiletanpa tersambung kabel atau lewat perangkat tambahan, sepertikartu memori atau semacamnya.

Lebih praktisNearby Sharememungkinkan pengguna HP Samsung atau Pixel membagikanfilemelalui beberapa protokol yang tersedia. Pengguna dapat berbagifiledengan mudah melalui Bluetooth,koneksi Wi Fi, dan paket data internet. Semua bisa pengguna atur sesuai dengan keinginan. Dengan fitur Nearby Share, pengguna dapat membagikanfileberupa foto, video, dokumen, atau lainnya selama di lokasi yang berdekatan.

Untuk menggunakan fitur ini, pastikansudah menyalakan fiturNearby Sharedi HP Samsung atau Pixel. Jika sudah, pengguna dapat mengirim atau menerimafileyang dibagikan oleh kontak yang terhubung. Privasi juga bisa pengguna atur dalam beberapa opsi, sepertihidden, visible, some contacts,atauall contacts,demi menjaga keamanan saat berbagifile.

Akan ada notifikasi jika pengguna mendaptkan kirimanfiledari pengguna lain sebelum ditransfer. Hal tersebut demi menjaga keamanan, apakahfileyang dikirimkan benar dari pengguna yang dimaksud. Nearby Sharejuga bisa pengguna lakukan untuk melakukan transfer ke laptopChromebook. Namun, baru akan tersedia dalam kurun waktu beberapa bulan ke depan. Meski baru tersedia di HP Samsung dan Pixel, beberapa minggu ke depan fiturNearby Sharebakal tersedia untuk HP Android lebih banyak lagi.

Editor: Arif Budianto

Related Post